Minggu, Juni 27, 2010

Surat Al-Fajr : 27-30



[27] Hai jiwa yang tenang. 
[28] Kembalilah kepada Tuhanmu dengan hati yang puas lagi diridai-Nya. 
[29] Maka masuklah ke dalam jemaah hamba-hamba-Ku,  
[30] dan masuklah ke dalam surga-Ku. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar